Mama mengajari Nadya melukis lagu. Dengan berbekalkan spidol ditangannya, Nadya menggambar mengikuti irama lagu yang diputar. Saat lagunya cepat, menggambarnya jadi cepat, saat iramanya lambat, gerakan spidolnya juga lambat. Saat irama tinggi, coretan spidolnya mendaki, saat irama rendah, coretan spidolnya menurun. Dan berbagai kreasi coretan spidol :).
Lagu yang diputar juga macam-macam, dari lagu klasik koleksinya little einstein, lagunya Tasya, Barney hingga lagu theme songnya voltus 5 (btw lagu ini jadi lagu favorit Nadya minggu ini)
Monday, June 09, 2008
Melukis Lagu
Posted by sekolahnadya at 6:31 PM
Labels: Kerajinan Tangan, Musik
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment